Friday, July 16, 2010

Karya: DICKY

Langit semakin gelap dan mendungpun semakin menebal
ketika senja di sekolah, di sinilah
untuk terakhir kali aku harus mengucapkan selamat tinggal
menyakitkan memang, tetapi tidak ada kata kata lain yang lebih
bisa menjelaskan perasaan ku saat itu.

harapku menghilang !!!!!!!!
ku tau semua ini palsu!!!!!!
dan semua ini akan terjadi!

karena tak ada sesuatu pun
Yang bisa menyatukan kita lagi
Walau harus kuberikan seluruh hatiku padamu

Jangan memaksa untuk bertahan disisku
Jangan pura-pura tak tahu perbedaan kita
Walau aku tahu
kita telah berjanji untuk menjalin hubungan pada tanggal tersebut
kau hanya membawa luka untuk ku
ketika semua telah terjadi lalu apa?????

Kau adalah penerang, bahkan di saat kini ku berjalan tanpamu di
kesendirian malam
Masa depan kita tinggal setapak, karena masa lalu telah termakan waktu.

Sesal ku pendam di dada

Sedih ku terhias dengan senyum

Tiada benci dan dendam

Hanya Ikhlas yg dapat ku beri

Selamat berbahagia sayang… raihlah senyum indah
penuh ceria..… Ijinkan aku simpan semua indah kenangan silam.semoga kau bahagia dengan dia .
Karya: Dicky


Tetesan rindu membasahi hati
Ketika ku ingat engkau yang dulu
Dikala ku sedih engkau datang dan menghiburku
Engkau bagaikan pelangi
Yang membuat hidupku lebih berwarna
Dan kau bagaikan permata putih nan tulus
Mencintaiku apa adanya

Suatu ketika
kau lenyap bagai jarum yang hilang
ku tak tahu engkau dimana, bagaimana
engkau saat itu

harapku menghilang sirna
ketika ku tahu engkau tlah miliknya lagi
ku tlat untuk mengucapkan tentang perasaanku
hanya tangis yang menemaniku
menelusuri ruang gembira hidup ini

ketika ada yang bertanya
kenapa????????????
ku jawab tidak
untuk menutupi sedihku

seiring waktu berlalu
ku coba tuk membuka hati yang baru
kubuka lembar baru
supaya ada yang mau
menggoreskan tinta cinta kepadaku
-asep rokok
-laba-laba
-serangga di gelas gw
-ngambil barang yang gak sengaja jatoh
-motor yang menghalangi jalan
-dateng telat
-ingkar janji
-tulisan jelek
-anjing buduk sok manis
-kecoa terbang minta diperhatiin
-lupa bawa sesuatu dan sadar pas jalan udah lumayan jauh
-gak punya duit
-gak punya pulsa
-menunggu
-sendiri (kadang2)
-clubbing
-people who brags
-people who doesnt take me seriously
-ada yang mau cerita trus bilang "gak jadi"
-banyak nyamuk dikamar
-lupa naro sesuatu
-impolite people

Popular Posts

SANDALKARET. Powered by Blogger.

Listen & Download